Universitas PGRI Semarang Gelar Kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Dasar & Lanjutan bagi Mahasiswa PPG Pra Jabatan Gelombang 1 Tahun 2023
Semarang, 15-17 Juli 2024 – Universitas PGRI Semarang (UPGRIS) kembali mengadakan Kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Dasar dan Lanjutan yang diperuntukkan bagi mahasiswa Program Pendidikan Guru (PPG) Pra Jabatan Gelombang 1 tahun 2023. Kegiatan berlangsung di Kampus 4 UPGRIS, Jl. Gajah Raya Semarang. Acara pembukaan dihadiri dan dibuka secara resmi oleh Kak Adi Tri Hananto,…
