Final Duta Humas Pramuka Kota Semarang 2025 Telah Berakhir
| | | | |

Final Duta Humas Pramuka Kota Semarang 2025 Telah Berakhir

Semarang, 27 Juli 2025 – Final Duta Humas Pramuka Kota Semarang Tahun 2025 telah dilaksanakan pada Minggu, 27 Juli 2025, pukul 13.00 WIB hingga selesai, di Kwartir Cabang Kota Semarang. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaring pramuka penegak dan pandega terbaik di bidang kehumasan. Dalam final ini, beberapa peserta menunjukkan kemampuan dan kreativitas yang luar biasa…

*Kwartir Cabang Kota Semarang Ikuti Technical Meeting Duta Humas Kwarda Jateng 2025
| | | | |

*Kwartir Cabang Kota Semarang Ikuti Technical Meeting Duta Humas Kwarda Jateng 2025

Semarang, 27 Juli 2025 – Kwartir Cabang Kota Semarang baru-baru ini mengikuti Technical Meeting Duta Humas Kwartir Daerah Jawa Tengah (Kwarda Jateng) Tahun 2025 yang dilaksanakan pada Minggu, 27 Juli 2025, pukul 09.00 WIB hingga selesai, melalui Zoom Meeting. Dalam kegiatan ini, Kontingen Cabang Kota Semarang mendelegasikan 6 orang perwakilan yang terdiri dari Christian Sadewa,…

Kwartir Cabang Kota Semarang Hadiri Rakor BBGRM
| | | | |

Kwartir Cabang Kota Semarang Hadiri Rakor BBGRM

Semarang, 28 Juli 2025 – Kwartir Cabang Kota Semarang baru-baru ini menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Penyelenggaraan Bulan Bhakti Gotong Royong Masyarakat (BBGRM) yang dilaksanakan pada Senin, 28 Juli 2025, pukul 08.30 WIB hingga selesai, di Ruang Rapat DP3A, Kantor lama, Lantai 2, Jl. Prof. Soedarto, S.H. No.116 Sumurboto, Banyumanik, Semarang. Rakor ini dihadiri oleh Kak…

DKC Kota Semarang Gelar Lomba Galdi Widya Satya Hannung Mahardhika ke-12 Tahun 2025
| | | | |

DKC Kota Semarang Gelar Lomba Galdi Widya Satya Hannung Mahardhika ke-12 Tahun 2025

Semarang, 27 Juli 2025 – Dewan Kerja Cabang (DKC) Kota Semarang baru-baru ini melaksanakan kegiatan Lomba Galdi Widya Satya Hannung Mahardhika (GWSHM) ke-12 tahun 2025. Kegiatan ini diikuti oleh 128 peserta yang terbagi dalam 16 sangga dari 8 pangkalan di Kwartir Cabang Kota Semarang. Lomba GWSHM ke-12 tahun 2025 ini dilaksanakan pada Minggu, 27 Juli…

Kwartir Cabang Kota Semarang Ikuti Lomba Pramuka Garuda Berprestasi Tingkat Kwartir Daerah Jawa Tengah
| | | | |

Kwartir Cabang Kota Semarang Ikuti Lomba Pramuka Garuda Berprestasi Tingkat Kwartir Daerah Jawa Tengah

Semarang, 26 Juli 2025 – Kwartir Cabang Kota Semarang baru-baru ini mengikuti Upacara Pembukaan Lomba Pramuka Garuda Berprestasi Tingkat Kwartir Daerah Jawa Tengah Tahun 2025 yang dilaksanakan pada Sabtu, 26 Juli 2025, pukul 14.00 WIB hingga selesai, di Puskepram Candra Birawa, Karanggeneng. Kegiatan ini diikuti oleh kontingen dari berbagai cabang Kwartir di Jawa Tengah, termasuk…

Kwartir Cabang Kota Semarang Ikuti Semarang Youth Plan 2025
| | | | |

Kwartir Cabang Kota Semarang Ikuti Semarang Youth Plan 2025

Semarang, 26 Juli 2025 – Kwartir Cabang Kota Semarang baru-baru ini mengikuti kegiatan Semarang Youth Plan 2025 yang dilaksanakan pada Sabtu, 26 Juli 2025, pukul 08.30 WIB hingga selesai, di Rooms Inc Kota Semarang. Kegiatan ini diikuti oleh perwakilan Dewan Kerja Cabang Kota Semarang. Semarang Youth Plan 2025 merupakan kegiatan yang bertujuan untuk meningkatkan kesadaran…

Kwartir Cabang Kota Semarang Lepas Kontingen Lomba Pramuka Garuda Berprestasi dan Luncurkan Aplikasi Hallo Semarang
| | | | |

Kwartir Cabang Kota Semarang Lepas Kontingen Lomba Pramuka Garuda Berprestasi dan Luncurkan Aplikasi Hallo Semarang

Semarang, 25 Juli 2025 – Kwartir Cabang Kota Semarang baru-baru ini menggelar kegiatan pelepasan kontingen lomba Pramuka Garuda Berprestasi, penandatanganan MOU dengan Semarang Zoo, dan launching aplikasi Hallo Semarang. Kegiatan ini dilaksanakan pada Kamis, 25 Juli 2025, pukul 16.00 WIB hingga selesai, di Pendopo Kwartir Cabang Kota Semarang. Pelepasan kontingen lomba Pramuka Garuda Berprestasi ini…

Kwartir Cabang Kota Semarang Gelar Training Center 1 untuk Peserta Raimuna Daerah
| | | | |

Kwartir Cabang Kota Semarang Gelar Training Center 1 untuk Peserta Raimuna Daerah

Semarang, 19-20 Juli 2025 – Kwartir Cabang Kota Semarang baru-baru ini menggelar kegiatan Training Center 1 untuk peserta Raimuna Daerah Kwartir Daerah Jawa Tengah Kontingen Kota Semarang. Kegiatan ini dilaksanakan pada Sabtu-Minggu, 19-20 Juli 2025, pukul 08.00 WIB hingga selesai, di Buper Hardawalika, Jatirejo, Gunungpati, Kota Semarang. Kegiatan ini bertujuan untuk mempersiapkan peserta Raimuna Daerah…

“Koordinasi Awal dengan UMKM Kelurahan Tugurejo”
| | | | |

“Koordinasi Awal dengan UMKM Kelurahan Tugurejo”

Hari ini, Rabu (16/07/2025) dilaksanakan kegiatan Koordinasi Awal dengan UMKM Kelurahan Tugurejo pada pagi hari mulai pukul 10.00, bertempat di Kantor Kelurahan Tugurejo. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Kwartir Ranting Tugu. Kwartir Ranting Tugu juga telah menyampaikan kisi-kisi awal UMKM Wilayah Tugurejo dalam menyiapkan Hari Pramuka. Dalam hal ini, UMKM Tugurejo siap berperan serta dalam giat…

PERESMIAN HASIL RENOVASI RUMAH TIDAK LAYAK HUNI DI KWARTIR RANTING GAJAHMUNGKUR
| | | | |

PERESMIAN HASIL RENOVASI RUMAH TIDAK LAYAK HUNI DI KWARTIR RANTING GAJAHMUNGKUR

Gajahmungkur, Semarang – Rabu, 16 Juli 2025Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Kota Semarang kembali menuntaskan salah satu program sosial tahunannya, yakni renovasi rumah tidak layak huni (RTLH). Pada Rabu, 16 Juli 2025 pukul 10.00 WIB, dilakukan peresmian hasil renovasi rumah milik warga di Kelurahan Sampangan, Kecamatan Gajahmungkur, tepatnya di Jl. Lamongan Barat IV No. 5…